Senin (03/10) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Madiun, mengadakan uji publik 3 raperda inisiatif DPRD Kota Madiun bertempat di Bima Grand Ballroom Hotel Aston Kota Madiun Dalam hal ini di bagi menjadi 3 ruangan. Ruang Bima 1 ditempati Panitia Khusus (Pansus I) yang diketuai Winarko membahas Raperda Inisiatif DPRD Kota Madiun tentang Pendidikan Pancasila dan […]
Kamis (10/11) DPRD Kota Madiun menyelenggarakan rapat paripurna dengan acara Penyampaian Nota Penjelasan Walikota Madiun Tentang 9 (Sembilan) Raperda Kota Madiun Tahap IV Tahun 2022 di Gedung Paripurna DPRD Kota Madiun. Rapat paripurna tersebut dipimpin dan dibuka oleh Istono (Wakil Ketua DPRD) dihadiri Anggota DPRD serta Wakil Walikota, Jajaran Forkopimda dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) […]
Komisi I DPRD Kota Madiun mengadakan rapat dengar pendapat dengan mitra kerja Komisi pada hari rabu s.d. sabtu, 5 s.d. 8 Oktober 2022 yang dilaksanakan di Gedung Paripurna DPRD yang diketuai oleh Hari Santoso didampingi Armaya sebagai koordinator Komisi I dan dihadiri Anggota Komisi I membahas Raperda Tentang APBD TA 2023 dengan Mitra Kerja Komisi […]