Senin (29/7), Bagian Hukum Setda Kota Madiun menerima kunjungan dari Pj Wali Kota Madiun. Kunjungan ini merupakan sarana bagi Pj. Wali Kota Madiun untuk dapat bersilaturahim dengan pegawai yang ada di Bagian Hukum Setda Kota Madiun. Selama kunjungan, seluruh pegawai mendapatkan semangat dan dorongan untuk melaksanakan tugas sesuai dengan ketentuan. Pj. Wali Kota Madiun berpesan […]
MADIUN – Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Madiun, Budi Wibowo, S.H., menandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2023 pada Selasa (31/1). Perjanjian Kinerja merupakan lembar/dokumen yang berisikan penugasan dari pimpinan instansi yang lebih tinggi kepada pimpinan instansi yang lebih rendah untuk melaksanakan Program/Kegiatan yang disertai dengan indikator kinerja. Bertempat di ruang 13 Sekretariat Daerah, kegiatan ini […]
Surabaya (31/10) – Dalam upaya memperkuat pemajuan hak asasi manusia di Jawa Timur, Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Madiun menghadiri Rapat Koordinasi yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur bersama Pemerintah Kabupaten/Kota se-Jawa Timur. Rapat koordinasi berlangsung di Hotel Platinum Surabaya dan dihadiri oleh berbagai pihak terkait. Pada kesempatan tersebut, Pemerintah Kota Madiun kembali […]