Dengan tema “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu”, peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) tahun ini mengajak kita untuk terus berkolaborasi, melangkah maju, dan menjaga persatuan. #JDIH #JDIHN #madiunkotapendekar #majumendunia
Pada hari Kamis, tanggal 13 Juni 2019 Bagian Hukum Setda Kota Madiun menghadiri Bimbingan Teknis Pengelolaan Website JDIH Provinsi Jawa Timur yang bertempat di Hotel Aria Gajayana, Kota Malang (13/6) Provinsi Jawa Timur. Rapat tersebut dihadiri oleh Pemateri berasal dari Dinas Kominfo Provinsi Jawa Timur dan dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Jawa Timur. Materi yang […]
Ikut Mensukseskan Program Wali Kota Ngantor di Lapangan Kelurahan Kanigoro, Bagian Hukum Membuka Layanan Konsultasi Hukum dan Informasi Hukum Lainnya di Lapangan Kanigoro Kantor Lapangan Wali Kota Madiun dibuka hari Senin (3/3) sampai dengan Jum’at (7/3) pada pekan pertama kerja Wali Kota dan Wakil Wali Kota Madiun. Kegiatan ini merupakan upaya Wali Kota dan Wakil […]