Peraturan Walikota Madiun Nomor 25 Tahun 2010 tentang Pedoman Tata Naskah Dinas di Lingkungan Pemerintah Kota Madiun –> Download Peraturan Walikota Madiun Nomor 31 Tahun 2013 tentang Tata kearsipan –> Download Peraturan Walikota Madiun Nomor 32 Tahun 2017 tentang Pakaian Dinas di Lingkungan Pemerintah Kota Madiun –> Download Keputusan Walikota Madiun Nomor 35 tahun 2002 […]
Madiun – Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Madiun berkomitmen untuk meningkatkan kualitas kebijakan Pemerintah Kota Madiun Tahun 2025. Pada Kamis, tanggal 31 Oktober 2024, dilaksanakan rapat koordinasi, untuk membahas persiapan awal pengukuran indeks kualitas kebijakan Tahun 2025. Rapat dipimpin oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Kota Madiun, Budi Wibowo, S.H., menghadirkan 17 Perangkat Daerah terkait. […]
Senin (18/12), dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan wawasan dalam pengembangan dan pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH), Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Madiun melaksanakan kunjungan ke JDIH Kabupaten Sukoharjo dan Kabupaten Magelang. Di Kabupaten Sukoharjo, rombongan diterima oleh Subkoordinator Dokumentasi dan Informasi Hukum, Pizza Samudera, SH.,MH. Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kota Madiun mendapat kesempatan […]