Presiden Joko Widodo secara resmi meluncurkan fondasi baru berupa nilai-nilai dasar bagi Aparatur Sipil Negara (ASN). Presiden menegaskan bahwa setiap ASN harus memegang teguh satu nilai dasar dan semboyan yang sama. Presiden pun mengingatkan kepada seluruh ASN untuk terus bekerja sama dan menghindari adanya ego sektoral. Untuk diketahui, nilai-nilai ASN “Berakhlak” merupakan akronim dari berorientasi […]
Madiun – Jum’at (17/02) Pemerintah Kota Madiun menerima kunjungan BAPEMPERDA DPRD Kabupaten Kulon Progo. Rombongan diterima oleh Asisten Administrasi Pembangunan dan Umum, Drs. Ahsan Sri Hasto, didampingi Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Kepala Bagian Pemerintahan, serta Subkoordinator Peraturan Perundang-undangan dan Subkoordinator Dokumentasi dan Publikasi, selaku perwakilan dari Bagian Hukum. Kunjungan ini bertujuan untuk […]
Untuk mewujudkan norma yang harmonis di antara peraturan perundang-undangan maka dalam penyusunan Peraturan Daerah tidak boleh bertentangan dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi sesuai dengan hierarki peraturan perundang-undangan.Oleh karena itu, pada hari Jumat (31/5), bertempat di Ruang Rapat Airlangga Kanwil Kemenkumham Jawa Timur, Pemerintah Kota Madiun bersama dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Timur melakukan […]