Rombongan Tim Pengelola JDIH Kota Madiun, dipimpin oleh Kepala Bagian Hukum, terdiri dari unsur Bagian Hukum, Dinas Komunikasi dan Informatika, dan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, melaksanakan konsultasi ke BPHN pada Jum’at (19 Juli 2024). Konsultasi ini merupakan salah satu upaya Tim Pengelola JDIH Kota Madiun untuk dapat menambah ilmu dan pegetahuan dalam pengelolaan JDIH, agar […]
Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa Peraturan Daerah merupakan suatu Produk Hukum tertinggi di Daerah yang mempunyai fungsi sebagai instrumen kebijakan untuk melaksanakan otonomi daerah dan tugas pembantuan sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor […]